(0541)736852    (0541)748382    disbun@kaltimprov.go.id

Berita Daerah


DISBUN DAN PERANGKAT SEKTOR GELAR DONOR DARAH

SAMARINDA. Bentuk kepedulian kepada sesama, Dinas Perkebunan (Disbun) Kaltim bersama Perangkat Sektor, mulai Pengurus Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit (Gapki) Kaltim, PMI Samarinda, Labkesda Provinsi Kaltim, DPW FORSA Kaltim dan Bubuhan Donor Darah Samarinda menggelar donor darah di City Centrum Hall....

DISBUN FASILITASI PEMBENTUKAN UPPB DI PPU

PENAJAM. Dinas Perkebunan Kaltim bekerjasama dengan Dinas Pertanian PPU dalam memfasilitasi pembentukan Unit Pengolahan dan Pemasaran BOKAR (UPPB) di Kelurahan Sotek Kecamatan Penajam Kabupaten Penajam Paser Utara, Kamis (24/03) pekan lalu.Kepala Dinas Perkebunan, diwakili Kepala Bidang Pen....

UJANG HARAP FKPB MENJADI ORGANISASI THINK TANK

SAMARINDA. Dinas Perkebunan Prov Kaltim bersama Forum Komunikasi Perkebunan Berkelanjutan (FKPB) menggelar acara Pra Musyawarah FKPB  di Hotel Harris Samarinda, Selasa (22/3/2022).Kegiatan ini diagendakan untuk mengevalusai apa yang sudah dilakukan selama masa pengurusan 2019 - 2021, menyus....

DISBUN TINGKATKAN PENGETAHUAN PEKEBUN KAKAO

SANGATTA. Dinas Perkebunan Prov Kaltim melaksanakan Bimbingan Teknis Pengolahan Produk Perkebunan Standar Good Manufactury Product (GMT) di Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Kutai Timur, Selasa (15/3/2022). Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran Disbun Kaltim, Siti Juriah mengungkapkan Kegiatan ini ....

21 PETUGAS PENGAMAT OPT IKUTI PERTEMUAN TEKNIS

BALIKPAPAN. 21 Petugas Pengamat Organisme Pengganggu Tanaman (OPT) tanaman perkebunan dari 10 kabupaten/kota se Kaltim mengikuti Pertemuan Teknis Pengamat OPT Perkebunan Tahun Anggaran 2022.? Kegiatan UPTD Pengembangan Perlindungan Tanaman Perkebunan digelar selama tiga hari (14-16 Maret) dibuka Ke....

KEBUTUHAN GULA AREN TINGGI, DISBUN PACU PENINGKATAN PRODUKSI

SAMARINDA. Dinas Perkebunan Kaltim terus berupaya memacu peningkatan produksi dan produktivitas komoditi tanaman perkebunan, termasuk komoditi aren.Kepala Dinas Perkebunan Kaltim Ujang Rahmad mengatakan kebutuhan gula aren masih sangat tinggi dan belum mampu untuk memenuhi kebutuhannya."Kalau k....

DISBUN TIDAK HANYA TINGKATKAN PRODUKTIVITAS, TAPI MAMPU CIPTAKAN IKLIM KONDUSIF

BALIKPAPAN. Pemprov Kaltim khususnya Wagub H Hadi Mulyadi meminta Dinas Perkebunan (Disbun) Kaltim agar tak hanya fokus peningkatan produktivitas saja, tetapi juga mampu menciptakan iklim yang kondusif di daerah.Artinya, jika ingin maju pertumbuhan ekonomi masyarakat, terutama di sektor perkebunan, ....

BUKA RAKORBUN 2022, WAGUB BANGGA EKSPOR PERTANIAN PERINGKAT KEDUA TERBESAR SE INDONESIA

SAMARINDA. Wakil Gubernur Kaltim H Hadi Mulyadi resmi membuka Rapat Koordinasi Perkebunan (Rakorbun) 2022 se Kaltim di Hotel Blue Sky Balikpapan.Wagub Hadi mengapresiasi pelaksanaan rakor. Menurut dia, Pemprov Kaltim sangat bangga dan bersyukur melalui sektor pertanian dalam arti luas khususnya perk....

DISBUN GELAR PERTEMUAN KOORDINASI GANGGUAN USAHA PERKEBUNAN

SAMARINDA. Hingga Februari 2022, di Kaltim khususnya beberapa kabupaten terjadi kasus gangguan usaha perkebunan (GUP) sebanyak 52 kasus atau konflik pada 45 perusahaan. Kepala Dinas Perkebunan, diwakili Kepala Bidang Usaha, Taufiq Kurrahman menyebutkan bahwa kasus gangguan usaha perkebunan sebanyak....

KAKAO BERAU TERIMA SERTIFIKAT INDIKASI GEOGRAFIS DARI KEMENKUMHAM RI

TANJUNG REDEB. Setelah melalui perjuangan panjang, kini Kakao Berau secara resmi mendapatkan sertifikat indikasi geografis dari Kementerian Hukum dan HAM RI. Penyerahan dilakukan langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kaltim, Sofyan kepada Bupati Berau, Sri Juniarsih, Rabu (0....

DISBUN GELAR BIMBINGAN TEKNIS PASCA PANEN KAKAO

SAMBALIUNG. Dinas Perkebunan Kaltim menggelar Bimbingan Teknis Pasca Panen Kakao di  Kecamatan Sambaliung Kabupaten Berau, Rabu (09/02) kemarin. Kepala Dinas Perkebunan Kaltim, diwakili Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran, Hj Siti Juriah, mengungkapkan Kakao di Kaltim merupakan komoditi....

DISBUN LAKUKAN PENYEMPROTAN CAIRAN DISINFEKTAN

SAMARINDA. Dinas Perkebunan Kaltim terus melakukan berbagai upaya untuk mengantisipasi dan mencegah penyebaran Virus Corona Disease 2019 (Covid-19), diantaranya melakukan penyemprotan cairan disinfektan di seluruh area kantor Dinas Perkebunan, termasuk unit pelaksananya, Selasa (08/02) kemarin. Sek....

NTP PERKEBUNAN RAKYAT NAIK 2,03 PERSEN

SAMARINDA. Nilai Tukar Petani Tanaman Perkebunan Rakyat (NTPR) di Kaltim mengalami peningkatan 2,03 persen terhadap bulan sebelumnya, yakni dari 172,92 persen pada bulan Desember 2021 menjadi 176,42 persen di bulan Januari 2022. Kepala Badan Pusat Statistik Kaltim diwakili Koordinator Fungsi Neraca....

DISBUN KALTIM KATEGORI BB (SANGAT BAIK) SAKIP 2021

SAMARINDA. Dinas Perkebunan (Disbun) Kaltim mendapat penghargaan kategori intepretasi BB/Sangat Baik terhadap hasil evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) 2021. Piagam penghargaan diberikan bagi 18 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dengan kategori BB/Sangat Baik, 10 OPD k....

WAGUB AJAK MASYARAKAT KALTIM AKTIF DONOR DARAH

SAMARINDA. Membantu warga yang membutuhkan darah (transfusi darah), Wakil Gubernur Kaltim H Hadi Mulyadi mengajak masyarakat untuk aktif mendonorkan darah, sehingga turut membantu orang yang membutuhkannya. Sebab, ketika ada masyarakat yang sakit maupun tertimpa bencana, maka ketersediaan darah aka....